Review Vitalong C Vitamin untuk Daya Tahan Tubuh Paling Direkomendasikan untuk Dikonsumsi Sehari-hari | Spesifikasi Produk dan Harga Terbaru Vitalong C

Review Vitamin Daya Tahan Tubuh Vitalong C

Vitalong C

Pentingnya untuk selalu menjaga daya tahan tubuh agar tetap sehat dan tidak rentan sakit sudah menjadi prioritas masyarakat Indonesia terutama yang tinggal di area perkotaan. Selain dengan berolahraga rutin agar tubuh kita sehat, asupan vitamin untuk daya tahan tubuh juga sangat diperlukan mengingat penyakit-penyakit di masa sekarang sudah semakin beragam dan berevolusi menjadi lebih kuat.

Salah satu vitamin untuk daya tahan tubuh yang sangat direkomendasikan untuk dikonsumsi adalah Vitalong C. Selian khasiatnya yang terbukti sangat ampuh dalam meningkatkan daya tahan tubuh dari serangan penyakit, Harga 1 botol Vitalong C masih terjangkau dan juga sangat mudah ditemukan di berbagai tempat penjualan obat dan makanan seperti apotek, minimarket dan supermarket yang ada di sekitar tempat tinggal anda.

Review Vitamin Daya Tahan Tubuh Vitalong C
Review Vitamin Daya Tahan Tubuh Vitalong C

Vitalong C adalah vitamin C yang memiliki kandungan dosis 500 mg dengan sistem lepas berkala yang mampu memenuhi kebutuhan vitamin C di dalam tubuh anda sehari-hari tanpa khawatir nyeri lambung ketika mengkonsumsinya. Bentuk kapsulnya yang unik dan rasa obatnya yang menyegarkan (seperti memakan asam jawa) sangat cocok dikonsumsi bagi anda yang gampang mual apabila minum obat, karena aroma dari kapsul Vitalong C ini tidak membuat mual atau menimbulkan bau menyengat khas obat.

Di dalam satu buah kapsul Vitalong C berisi granul-granul vitamin C yg larut secara bertahap selama 12 jam di dalam tubuh sehingga aman tanpa nyeri lambung. Untuk mengkonsumsi Vitalong C anda bisa dengan air minum atau dikunyah langsung saja tanpa bantuan air minum. Tergantung yang anda suka.

Baca Juga

Manfaat Vitalong C

1. Vitalong C bermanfaat untuk membantu memelihara daya tahan tubuh terutama pada saat flu, infeksi, luka, masa kehamilan, menyusui dan sariawan sehingga tubuh kita akan cepat pulih dan tidak rentan lagi terkena penyakit tersebut.

2. Vitalong C bermanfaat untuk membantu peredaran darah sehingga anda akan terhindar dari risiko pembekuan darah.

3. Vitalong C bermanfaat untuk vitamin yang cocok digunakan untuk anda yg memiliki aktivitas padat baik itu di dalam ruangan maupun di luar ruangan.

Komposisi dan Spesifikasi Vitalong C

Tiap-tiap kapsul Vitalong C mengandung 500 mg vitamin C yg lepas secara berkala. % Angka Kecukupan Gizi (AKG) = 555,56%,

Isi: 1 botol Vitalong C berisi 30 kapsul.

Dosis: 1 kapsul sehari.

Produksi: PT Bernofarm. Sudah terdaftar di BPOM dengan nomor SD 091338861

Posted in REVIEW PRODUK

Tags - beli Vitalong Cdiskon vitaminDiskonvitaminkandungan Vitalong Ckhasiat Vitalong Ckomposisi Vitalong Cmanfaat mengkonsumsi Vitalong Cmanfaat Vitalong Cpromo Vitalong Cpromo vitaminPromoVitaminrekomendasi vitamin untuk daya tahan tubuhrekomendasi vitamin untuk menjaga daya tahan tubuhreview suplemen Vitalong Creview Vitalong CReview Vitalong C Vitamin untuk Daya Tahan TubuhSuplemensuplemen tubuhsuplemenkesehatanSuplementubuhsuplemenvitaminVitalong CVitaminVitamin untuk daya tahan tubuhvitamin yang bagus untuk daya tahan tubuh